[EAS Pemrograman Web]

 

  •  Hilmi Zharfan Rachmadi
  • 5025201268
  • Pemrograman Web Kelas B
    

Website

Video Demonstrasi Website

 

Contoh Akun 

  • User Pendaftar
    • Username: Bryan Badhesiram
    • Password: siramdisikmase
  • User Admin
    • Username: SubhanJiran
    • Password: 123456

a.   Buatlah deskripsi aplikasi berdasarkan studi kasus di atas dan asumsi-asumsi yang diperlukan.

·       Website mempunyai sisi user pendaftar dan sisi admin panitia

Sisi User Pendaftar 

·       Terdapat halaman utama atau landing page yang berisi Button ‘Daftar' dan 'Masuk'

·       Button ‘Daftar’ akan mengarah pada form pendaftaran bagi yang belum mempunyai akun

·       Button ‘Masuk’ akan mengarah pada form login bagi yang sudah mempunyai akun

·       Form Pendaftaran berisi:

o   Username

o   Email

o   Password

o   Data KTP

§  NIK

§  Nama

§  Tempat Tanggal Lahir

§  Jenis Kelamin

§  Alamat

o   Kualifikasi Pendidikan

o   Formasi Jabatan

o   Upload Berkas Pendaftaran

§  Foto KTP

§  Foto diri

§  Ijazah kuliah

o   Tombol Submit

·       Setelan menekan submit, peserta akan ter-login pada website

·       Jika sudah ter-login akan ada opsi untuk mengecek status:

o   Belum diverifikasi

o   Lolos berkas

o   Tidak lolos berkas

·       Jika sudah lolos berkas, peserta akan diberikan kartu peserta yang berisi

o   Nomor peserta

o   Nama peserta

o   Lokasi tes

·       Kartu peserta dapat diunduh dengan menekan button yang ada pada halaman cek status

Sisi Admin Panitia

·       Ada halaman login berisi username dan password

·       Setelah login, panitia dapat melihat semua data pendaftaran peserta

·       Panitia dapat melihat detail tiap data pendaftaran dan menentukan statusnya: lolos berkas atau tidak lolos berkas

·       Jika status sudah ditetapkan lolos berkas, panitia akan memberikan nomor peserta dan lokasi tes

b.   Rancang UI/ Prototipe aplikasi

Sisi User Pendaftar 

 
 









Sisi Panitia Admin








c.    Rancang tabel dan database yang dipakai

Tabel Pendaftar

#

Name

Type

1

id

int(11)

2

username

varchar(50)

3

password

varchar(50)

4

nik

varchar(16)

5

nama

varchar(50)

6

tempat_lahir

varchar(50)

7

tgl_lahir

DATE

8

kelamin

varchar(10)

9

alamat

varchar(200)

10

pendidikan

varchar(200)

11

jabatan

varchar(50)

12

foto_ktp

varchar(200)

13

foto_diri

varchar(200)

14

ijazah

varchar(200)

15

status

varchar(50)

16

no_peserta

varchar(14)

17

lokasi_tes

varchar(50)

           

 

 

 

 

 

 













Tabel Panitia

#

Name

Type

1

id

int(11)

2

username

varchar(50)

3

password

varchar(50)

 

 

 

 

 

 

d.   Buat algoritma dan nama proses yang diperlukan sebagai back end aplikasi

·       Menggunakan JS dan JQuery untuk memvalidasi pengisian form

o   Memastikan bahwa semua field required terisi

o   Memastikan bahwa password memenuhi requirement, seperti panjang minimal, penggunaan karakter alfanumerik

o   Konfirmasi password

o   Memastikan bahwa tipe data yang dimasukkan pada field sesuai dengan tipe data pada tabel

o   Memastikan bahwa username belum pernah dipakai sebelumnya

·       Algoritma untuk registrasi dan login bagi user dan admin

·       PHP digunakan untuk menghubungkan website dengan database MySQL

·       Upload berkas, file, dan foto dengan PHP

·       Library FPDF dapat digunakan untuk membuat PDF kartu peserta secara otomatis dari data peserta di database

·       Algoritma untuk men-generate nomor peserta dengan tetap mencegah adanya duplikat

·       Algoritma opsional untuk menentukan lokasi tes terdekat berdasarkan alamat peserta

 


Comments